“Sebagai pejabat baru di sini, sudah pasti kita ingin bersama-sama membangun pemerintahan di provinsi ini sesuai dengan peran masing-masing. Tujuan kita sama, yakni untuk memakmurkan masyarakat dan bangsa”, ujar Sufari kepada awak media pada Senin, (27/10).
Sementara, Kepala Dinas Kesehatan Halmahera Barat Novelheins Sakalaty saat dikonformasi melalui pesan WhatsApp yang dikirimkan mimbartimurcom enggan menjawab hingga pemberitaan ini ditayangkan. ***
MimbarTimur Hadir di WhatsApp Channel
Halaman
1 2

